Viral Tabung Gas Meledak Dan Membakar Rumah Korban

Viral Tabung Gas Meledak Dan Membakar Rumah Korban

Viral adanya Empat korban kebakaran rumah yang terjadi di Gang Al Barokah, Jalan Lan Pasirkoja, Kota Bandung, Jawa Barat dinyatakan meninggal dunia. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar PB) Kota Bandung Gun Gun.  Sumaryana mengatakan, keempat korban meninggal dunia sebelumnya sempat mendapat perawatan intensif di rumah sakit.

Satu anak korban yang sedang lewat di dalam rumah juga menjadi korban, kata Gun Gun Sumaryana.  Saat dihubungi tvOnenews.com, Senin (13/5/) malam. Kini satu anak korban masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit. Kini satu anak korban masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit.

Gun Gun ini telah menjelaska bahwa dengan adanya korban meninggal dunia adalah yang bernama Yunita Rahayu (28 tahun). Ida Sumarni berumur (55 tahun), Iyoh Mariah (79 tahun), dan seorang Dedi Sutardi yang sudah berusia (54 tahun). Lalu adanya dari anak korban Daffa yang berumur (9 tahun) masih tetap mendapatkan sebuuah perawatan medis.  Intensif karena telah mengalami luka bakar yang sangat parah sekitar 75 persen. 

Viral Sebuah Tabung Gas Meledak Dan Membakar Rumah

Gun Gun mengatakan, ledakan gas elpiji bermula saat salah satu korban sedang memasak, Minggu (12/5) malam. Namun ditengah proses memasak terjadi masalah pada tabung gasnya. Selanjutnya, korban Dedi Sutardi mencoba memperbaiki gas yang tidak berfungsi dengan baik.

Gasnya ditusuk lalu timbul percikan api,” ujarnya. Ia mengatakan, petugas yang tiba di lokasi kejadian melihat asap ledakan gas berangsur-angsur.  Hilang, termasuk saat gas mereda api juga berkurang. Petugas yang tiba di lokasi kejadian hanya melakukan pendinginan.

Baca Selengkapnya………. Viral Polisi Menangkap Pria Botak Sudah Kurang Ajar